workshop penguatan kurikulum prodi pendidikan ekonomi melalui implementasi MBKM
Pada tanggal 7 Juni 202, prodi pendidikan ekonomi melaksanakan workshop penguatan kurikulum prodi pendiidikan ekonomi melalui implementasi Merdeka Belajar Kampus Merdeka. Acara ini merupakan kelanjutan dari evaluasi kurikulum menuju redesain kurikulum prodi. Kegiatan ini mengundang narasumber dari ITS yaitu Dr. Syamsul Arifin, MT. Pada cara ini beliau menyampaikan tahapan dan saran-saran terkait perbaikan kurikulum prodi pendidikan ekonomi.